Menu

Memiliki payudara yang besar dan kencang akan membuat wanita semakin percaya diri. Karena itulah, berbagai cara dicoba untuk mendapatkan payudara yang besar dan kencang. Selain dengan operasi usntik silikon, memperbesar dan mengencangkan payudara bisa dilakukan sendiri di rumah yang tentunya dengan menggunakan bahan alami sehingga lebih aman untuk digunakan.
Berikut ini adalah 5 cara memperbesar dan mengencangkan payudara yang bisa anda coba:
1. Minyak Ikan
Mengoleskan minyak ikan pada payudara bisa membantu merangsang pembesaran payudara. Oleskan minyak ikan sambil memijat pelan payudara. Baunya memang cukup amis, namun anda harus menahannya bila ingin punya payudara besar. Lakukan secara rutin untuk hasil yang maksimal.
2. Memijat payudara
Memijat payudara secara perlahan akan memberikan efek mengencangkan otot payudara sekaligus memacu pertumbuhannya. Namun pijatan payudara sebaiknya dilakukan dengan pengawasan dari ahlinya.
3. Mengoleskan ramuan bawang
Anda bisa membuat masker untuk payudara menggunakan campuran bawang merah, madu dan kunyit bila ingin memiliki payudara lebih besar. Campurkan ketiga bahan tersebut dan gunakan untuk memijat payudara. Lebih disarankan setelah dilakukan pemijatan, sebaiknya memakai bra sampai keesokan hari sebelum mandi. Otot payudara akan semakin kencang dan mencegahnya kendur.
4. Biji adas
Biji adas membantu penahanan cairan di payudara akibat meningkatnya hormon estrogen. Payudara akan tampak lebih besar. Selain itu, biji adas juga baik untuk meningkatkan jumlah ASI, meningkatkan nafsu seksual, serta melancarkan haid.
5. Olahraga
Hal yang tidak boleh anda lupakan bila ingin mempunyai payudara besar adalah olahraga. Gerakan olahraga tertentu seperti push up dapat mengencangkan dan menguatkan otot dada. Pada wanita, olahraga ini juga akan membuat bentuk payudara semakin cantik.
foto tokosehatcantik.com


View the original article here

0 komentar:

Posting Komentar

 
Top